Penerimaan Tamu Ambalan (PTA) Tahun 2022
Gerakan Pramuka Indonesia merupakan organisasi yang menjadi wadah pengembangan dan proses pendidikan generasi muda. Kepramukaan adalah suatu proses pendidikan diluar sekolah dan keluarga yang dilaksanakan dalam berbagai bentuk kegiatan menarik dan menantang di alam terbuka dengan Prinsip Dasar Dan Metode Kepramukaan serta dibawah pengawasan Orang Dewasa.
Salah satu kegiatan bagi calon penegak yaitu Penerimaan Tamu Ambalan. Penerimaan Tamu Ambalan merupakan kegiatan bagi calon penegak untuk dapat secara resmi bergabung menjadi anggota Ambalan Pramuka Penegak dan untuk memenuhi fase peralihan dari Pramuka Penggalang menuju Pramuka Penegak serta untuk lebih mengenalkan kegiatan Pramuka di SMKN 1 Pandanarum. Untuk itu kami Dewan Penegak SMKN 1 Pandanarum sesuai dengan program kerja, bermaksud mengadakan Penerimaan Tamu Ambalan bagi seluruh peserta didik kelas X SMKN 1 Pandanarum.
Diharapkan agar Tamu Ambalan yang baru ini benar-benar dilatih dan dari penggalang menjadi penegak yang sejati, bagaimana pentingnya Dasar Darma dan Tri Satya Pramuka. Sikap dan watak juga harus sejalan karena peserta didik dibina untuk disiplin bukan hanya di sekolah dan masyarakat, namun juga Bangsa dan Negara yang kita cintai ini.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Kegiatan LDK OSIS SMKN 1 Pandanarum Masa Bakti 2023/ 2024
BANJARNEGARA (SMKSATUPANDANARUM.sch.id) Kegiatan LDK OSIS SMKN 1 Pandanarum Masa Bakti 2023/ 2024 selama 2 hari (Kamis s.d. Jumat, 7 s.d. 8 Desember 2023). Pada hari Kamis, 7 Desem
Apel Pembukaan Kegiatan LDK OSIS Masa Bhakti 2023/ 2024
BANJARNEGARA (SMKSATUPANDANARUM.sch.id) Kepala SMKN 1 Pandanarum (Joni Hariyanto, S.Pd., M.T.) bertindak sebagai pembina apel Pembukaan Kegiatan LDK OSIS Masa Bhakti 2023/ 202
PPDB SMKN 1 PANDANARUM TAHUN AJARAN 2023/ 2024
Informasi PPDB dapat dilihat pada website ini menu PPDB 2023 dan Pengumuman PPDB SMKN 1 PANDANARUM TAHUN AJARAN 2023/ 2024 dapat dibaca lebih rinci pada link di bawah ini: https://tiny
Rapat Koordinasi Persiapan Lomba Jenjang SMK Cabdin Wilayah IX
Banjarnegara, 26 Januari 2023 Rapat Koordinasi Persiapan Lomba Jenjang SMK Cabdin Wilayah IX Kabupaten Banjarnegara dibuka oleh Kepala Cabang Dinas (Kacabdin) Dwi Yulianti Mulyani
Pembukaan Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) OSIS SMKN 1 Pandanarum
Banjarnegara, 26 Januari 2023 Latihan Dasar Kepemimpinan (disingkat LDK) atau Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (disingkat LDKS) adalah sebuah pelatihan dasar tentang seg
Upacara Bendera Senin, 16 Januari 2023
Banjarnegara, 16 Januari 2023 Upacara hari Senin, 16 Januari 2023 ada yang beda di SMK Negeri 1 Pandanarum, dengan pembina upacara unsur Forkompimcam Kecamatan Pandanarum, seba
Kemeriahan Lomba 17 Agustus SKANPA
Dalam rangka memeriahkan HUT Republik Indonesia ke 77, OSIS SMK N 1 Pandanarum mengadakan lomba-lomba antar kelas dan guru. Kegiatan lomba ini mulai digelar pada tanggal 18-19 Agustus 2
Karnaval Dalam Memperingati HUT RI Ke-77 Di Kecamatan Pandanarum
(Senin, 15 Agustus 2022), Kegiatan karnaval dalam rangka memeriahkan HUT RI ke-77 di Kecamatan Pandanarum berlangsung meriah dengan berpartisipasinya berbagai instansi. SMKN 1 Pandanaru
PPDB SMK N 1 Pandanarum Tahun Pelajaran 2022/ 2023
Pendaftaram untuk jenjang SMA/SMK tahun 2022 dilaksanakan secara online. Pendaftaran Penerimaan Siswa Baru (PPDB) untuk jenjang Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan
MPLS SMK N 1 Pandanarum Tahun Pelajaran 2022/ 2023
MPLS adalah kegiatan pertama masuk sekolah untuk pengenalan program, sarana dan prasarana sekolah, cara belajar, penanaman konsep pengenalan diri, dan pembinaan awal kultur sekolah.&nbs